Semaraknya HUT RI di MAN 9 Jakarta

Jakarta (Humas MAN 9) --- Kamis (16/8) OSIS/MPK Al Arofiyah MAN 9 mengadakan lomba-lomba dalam rangka memperingati hari kemerdekaan NKRI ke-73. “Sebelum lomba, semua warga sekolah mengikuti apel pembukaan”, Armel, panitia lomba menjelaskan. “Peresmian acara lomba 17 Agustus dilakukan dengan menusuk balon berwarna merah dan putih yang bermakna melepaskan masa lalu yang buruk dan siap mengahadapi masa kini yang harus...

Read More

Upacara Kemerdekaan Rasa Kartini di MAN 9 Jakarta

Jakarta (Humas MAN 9) --- Jum’at (17/8), segenap sivitas MAN 9 melangsungkan upacara pengibaran bendera merah putih dalam rangka memperingati HUT RI yang ke-73 tahun.  “Tepat pukul 07.00, dewan pendidik, tenaga kependidikan dan peserta didik memulai kegiatan upacara”, tutur Sudrajat, tim Humas MAN 9. Hari yang sangat bersejarah bagi rakyat Indonesia dimana 73 tahun yang lalu Indonesia diberkahi Allah kemerdekaan...

Read More

Meriahkan HUT RI ke-73, Seluruh Sivitas MAN 9 Lakukan Senam Massal

Jakarta (Humas MAN 9) --- Seluruh sivitas MAN 9 lakukan senam massal di halaman sekolah, Kamis (16/8). Senam dilakukan setelah apel pembukaan lomba, sebelum lomba-lomba dimulai. “Senam bersama ini diadakan dalam rangka memeriahkan HUT RI ke-73”, tutur Rusmanto, wakil kepala bidang kesiswaan. “Oleh karena itu, pada saat apel pembukaan lomba, semua peserta apel telah siap dengan kostum olahraganya”, tambah Rusmanto...

Read More

MAN 9 Jakarta Adakan Apel Pembukaan Lomba HUT RI ke-73

Jakarta (Humas MAN 9) --- Kamis (16/8), MAN 9 Jakarta adakan acara lomba-lomba dalam rangka menyemarakkan HUT RI ke-73. Sebelum lomba dimulai, diawali dengan apel pembukaan. “Apel dimulai pada pukul 07.00, setelah kegiatan pengembangan diri yaitu tadarus al-qur’an oleh seluruh siswa/i MAN 9”, ujar Kamil, tim humas MAN 9. Yessy Anwar, kepala MAN 9, dalam amanatnya sebagai pembina apel mengatakan,...

Read More